Anggota Satgas TMMD Reguler Ke 116 Yasinan Bersama Warga

    Anggota Satgas TMMD Reguler Ke 116 Yasinan Bersama Warga
    ( Foto istimewa) satgas tmmd reguler 116 yassinan bersama warga

    KUDUS - Satgas TMMD Reguler ke 116 Kodim 0722/Kudus bersama warga melaksanakan yasinan di Musholla Attaqwa sebagai bentuk syukur kepada Tuhan Yang amaha Esa, sehinga seluruh program terlaksana tanpa kendala yang berarti. Kamis (18/05/23).

    Hal tersebut disampaikan langsung oleh Komanda SSK Kapten Inf P. Siagihan kepada awak media, kegiatan keagamaan senantiasa di ikuti oleh satgas TMMD sebagai ungkapan rasa bahagia atas keberhasilan program TMMD Reguler  ke 116 di Desa Gulang Kecamatan Mejobo Kudus Jawa Tengah.

    "Seluruh kegiatan pembangunan sasaran fisik program TMMD Reguler ke-116 semoga berjalan sesuai rencana, itu berkat kerja keras satgas TMMD yang bergotong royong dengan warga, "tuturnya

    Dirinya juga menyampaikan kegiatan yassinan ini juga sebagai bentuk kedekatan TNI kepada rakyat sehinga terbangun ikatan emosional yang erat.

    "Selain itu juga kegiatan yassinan ini sebagai ajang silaturahmi mempererat hubungan kekeluargaan dengan warga, "ujar Kapten Inf P. Siagihan.

    Kegiatan tersebut diisi dengan membaca Surat Yassin, Sholawat Nabi dan berzikir serta diakhiri dengan do'a bersama agar seluruh anggota Satgas TMMD Reguler ke 116 dan masyarakat selalu diberi kekuatan dan keberhasilan dalam pengerjaan program TMMD ini.

    Redaktur : Sutresno

    kudus jawa tengah kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Rutin, Petugas Rutan Kudus Laksanakan Pengecekan...

    Artikel Berikutnya

    Dansatgas Pimpin Rapat Evaluasi Pelaksanaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    GRIB JAYA Semarang Siap Jadi Mitra Strategis Pemerintah, Resmi Dilantik di Lapangan Wonderia

    Ikuti Kami